Kaltim Post -
4 hari lalu
PRESTASI: Saat tampil di Festival Model Batik tingkat nasional di Jakarta Maret lalu, Resti Noveliani mendapat predikat yang membanggakan.
Dunia modeling sudah digeluti seluruh kalangan. Bukan melulu diisi segmen remaja hingga dewasa. Bahkan kini telah merambah usia yang terbilang masih belia. ARTA KUSUMA YUNANDA, Tanjung Redeb …